PELAYANAN
General Supply
Jasa perdagangan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS)
Pengelolaan Sampah, Limbah Non B3 dan EBT
Mengedepankan Prinsip 3R (Reduce, Reuse, Recycle) untuk meminimalisir jumlah dan volume serta menghasilkan produk baru dari limbah non B3
Kontruksi, Bangunan Sipil, Prasarana & Sarana
Jasa pembangunan, pemeliharaan dan/atau pembangunan kembali bangunan pengolahan limbah padat, cair dan gas, dan lain-lain
Jasa Konsultan
Jasa konsultasi pertambangan dan penyusunan dokumen kegiatan yang berkaitan dengan pertambangan seperti studi kelayakan, Rencana Reklamasi (RR), Rencana Penutupan Tambang (RPT), Rencana Kerja Anggaran Biara (RKAB), Rencana Induk Pengembangann dan Pemberdayaan Masyarakat.
Food & Beverages
Jasa pelayanan dan penyajian makanan dan minuman yang dikelola secara profesional dan bersifat profesional
PRODUK
Perangkat IPAL Portable
Perangkat IPAL Portable didesain sesimple mungkin sehingga tidak membutuhkan lahan yang luas. Dengan sistem operasional full automatis memudahkan penggunaan, tidak membutuhkan perawatan khusus, sparepart tersedia di seluruh Indonesia. Menggunakan sistem elektro coagulasi yang sudah direkomendasikan oleh Kementerian Lingkungan Hidup. Hasil akhir olahan sudah sesuai standar baku mutu.
Detail Spesifikasi:
- Kapasitas Maksimal : 5m3 / day
- System: Electro Coagulasi Reactor
- Running Power : +/- 850 Watt
- Panel Control : Automatis
- Submersible Pump 180 W – 2 Unit
- Blower Pump 100 W – 2 Unit
- ECR Generator – 1 Unit
- ECR Modul System – 1 Set
- Microfilter Tube 20″ + Spoon Catridge – Set
- Microfilter Tube 20″ + Carbon Catridge – Set
- UV Lamp 12 Gpm – 1 Unit
- Water Meter – 2 Unit
- Chlore Tube – 1 Unit
- Reactor Tank, Indicator Tank – 1 Set